0

Cara merawat Baterai BlackBerry dengan Benar

Sabtu, 26 Mei 2012
Share this Article on :

Hai teman" ^^
Malem" gni enakkan ngeposting sesuatu pengalaman ku , neeh :D
nah, kali ini saya akan memberikan Tips untuk menjaga baterai Blackberry supaya gak cepet rusak,
Nah, kawan" dirumah yang  punya BB pasti Ngecharge (Ngecas) BB pasti gak pakai aturan ya ?
kalau engga memakai aturan dengan benar, bisa cepet rusak lho Baterai BB kawan -_-
Nah, kalau engga mau rusak, nih saya kasi Tips nya :
Baterai BlackBerry adalah unsur pemasok utama power handheld, dalam hal melakukan pengisian/charge baterai sebisa mungkin melakukan:
  1. Matikan handset pada saat pengisian baterai
  2. Idealnya Baterai paling lama membutuhkan waktu sekitar 3 jam, pada saat isi ulang baterai jangan ditinggal tidur, charge berlebihan justu akan membuat baterai cepat drop
  3. Jangan paksakan baterai jika kondisi tinggal 1 bar lagi, segera charge jangan menunggu baterai benar-benar mati , karena ini merupakan salah satu penyebab kerusakan
  4. Jangan mengisi ulang baterai dalam kondisi ruangan ber AC atau juga jangan dalam ruangan yang terlalu panas, melainkan dalam ruangan yang bersuhu normal
  5. Tidak dianjurkan terlalu sering mengisi baterai di dalam mobil, kalau tidak benar-benar terpaksa, karena arus aki mobil tidak stabil seperti pada listrik.
     
    Sihlakan dicoba deh ^^
    Saya udah mencobanya kok,
    Kalau anda melakukan hal seperti tips di atas , baterai hp anda akan tidak cepat habis dan selalu hemat kan ?

    Credit : Google



Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar